Semangat dan Kebersamaan Untuk Memerangi Covid-19
Butuh semangat dan kebersamaan untuk memerangi pandemi ini. Sebagai wujudnya, Bunda Arsaningsih, SOUL Community dan Yayasan Cahaya Cinta Kasih melakukan #SOULAction dengan berbagi #SOULWedang ke RS BROS dan RS BaliMed di Denpasar, Bali selama 7 hari berturut-turut (8-14 Mei 2020).
Dengan mengkonsumsi SOULWedang diharapkan dapat menjaga kondisi fisik tenaga medis dan paramedis agar selalu fit, sehingga mereka dapat menjalankan tugasnya dengan baik.
#SOULWedang adalah minuman sehat yang merupakan resep dari Bunda Arsaningsih dan telah terukur dengan metode #SOULMeter, terdiri dari bahan alami yang dapat meningkatkan imunitas atau daya tahan tubuh.
#bersamalawancorona#tetappakemasker#socialdistancing
#physicaldistancing #jagajarak#soulissolution
Info cara pembuatan #SOULWedang bisa dilihat di Youtube Bunda Arsaningsih